Obama Terpilih kembali menjadi Presiden AS

Obama Terpilih kembali menjadi Presiden AS » The FIM Site kali ini akan sedikit berbagi info mengenai Obama Terpilih kembali menjadi Presiden AS. Barack Obama kembali menjadi orang nomor 1 di Amerika Serikat setelah memenangkan pemilu yang diadakan oleh negeri paman sam tersebut.

Obama Terpilih kembali menjadi Presiden AS


Dengan begitu untuk kedua kalinya seorang kulit hitam menjadi penguasa dinegeri adidaya tersebut setelah mengalahkan pesaingnya Mitt Romney.

Berdasarkan hasil perhitungan suara pemilu hari Selasa menunjukkan Barack Obama dari Partai Demokrat memenangkan 303 suara elektoral dan Mitt Romney meraih 206 suara elektoral. Negara bagian Florida masih belum diputuskan hasilnya.

Obama menang di Washington DC dan 25 negara bagian lain, termasuk beberapa negara bagian kunci seperti Ohio, Virginia, Iowa, New Hampshire dan Pennsylvania. Sementara Mitt Romney memenangkan 24 negara bagian termasuk North Carolina dan Indiana, yang pada pemilu tahun 2008 lalu dimenangkan Obama.

Warga Amerika juga memilih 435 anggota DPR dan 33 dari 100 anggota Senat.  Partai Republik tetap menguasai DPR, sementara Partai Demokrat menguasai Senat.

Dengan kemenangan Obama ini pemerintah Indonesia berharap akan semakin terjalin eratnya hubungan diplomatik antara kedua negera.

Related Posts:

  • Valentine Day (Hari Kasih Sayang)Benarkah ia hanya kasih sayang belaka ?“Dan jika kamu menuruti kebanyakan orang-orang di muka bumi ini, nescaya mereka akan menyesatkanmu dari jalan Allah. Mereka tidak lain hanyalah mengikuti prasangka belaka, dan mereka tid… Read More
  • Vivanews - Google Hukum Pencuri Konten dengan Page RankVIVAnews - Penggunaan internet di Indonesia semakin berkembang. Namun aspek etika dalam berinternet tampak masih diabaikan, terbukti terdapat sejumlah kasus pencurian konten yang meliputi artikel dan data tanpa menyebutkan su… Read More
  • Badai Matahari akan Menghantam Bumi The FIM Site : Berdasarkan info dari Yahoo.co.id menyebutkan bahwa diprediksikan pada tahun 2012 akan terjadi badai matahari. Hal ini senada dengan pemberitaan sebelumnya yang menyebutkan bahwa badai matahari akan datan… Read More
  • 5 Tank TerbaikJakarta - Tank kelas berat identik dengan bobot yang berat, meriam yang besar dan daya hancur yang tinggi. Dalam pertempuran, tank ini memegang peran besar untuk menyerang atau bertahan. Ini dia 10 tank terbaik di dunia.1. Le… Read More
  • Militer RI Peringkat 18 DuniaCitizen6, Bandung: Kekuatan militer Republik Indonesia tidak kalah hebatnya dengan negara-negara maju. Sebagai negara bekas jajahan, ternyata Republik Indonesia menduduki peringkat 18 dunia diantara negara-negara maju dan … Read More