Cara Memasang Alexa Rank

Pada postingan sebelumnya saya telah menjelaskan sedikit mengenai apa itu Alexa Rank dan manfaatnya bagi blog kita, dan jika anda belum membacanya anda bisa membacanya Disini. Bahasan kita kali ini adalah bagaimana cara memasang widget Alexa Rank di blog kita, bila anda tertarik silahkan ikuti panduannya:


1. Anda harus pergi ke http://www.alexa.com/ 
2. Setelah itu anda klik Site Tools pada menu alexa tersebut. seperti pada gambar dibawah ini:

Cara Memasang Alexa Rank
Cara Memasang Alexa Rank
3. Setelah itu anda klik yang dikotak merah dibawah ini atau alexa widget.


Cara Memasang Alexa Rank
Cara Memasang Alexa Rank
4. Setelah itu anda masukkan url blog anda pada Alexa Site Stats Button atau Alexa Traffic Rank Button.

Cara Memasang Alexa Rank
Cara Memasang Alexa Rank

5. Setelah itu anda akan mendapatkan url yang bisa anda letakkan pada situs anda. Pilih Salah satu saja.


Related Posts:

  • Mendaftar Blog di Yahoo dan BingLogo Yahoo dan BingKebanyakan dari kita tidak mengandalkan hanya pada search engine Google saja namun juga dengan Yahoo dan Bing serta MSN namun karena ketiga search engine ini merupakan satu keluarga jadi memudahkan kita dal… Read More
  • Mendaftar Google AnalyticsSetelah Anda mengetahui manfaat dan apa saja kegunaan yang diberikan oleh Google Analytics yang telah saya jelaskan pada artikel Tentang Google Analytics maka anda perlu membuatnya dan menjadikannya sebagai alat penghitung tr… Read More
  • Cara Keluar dari Google SandboxMemiliki artikel yang berkualitas namun dipenjara?? sungguh malang nasib artikel tersebut.. Mungkin artikel tersebut terlalu banyak pengeditan sama dengan halnya artikel saya pernah mengalami nasib serupa.. Namun hal ini bisa… Read More
  • Tentang Google SandboxGoogle SandboxGoogle Sandbox merupakan suatu keadaan pada sebuah web atau blog yang telah didaftarkan pada mesin pencari hilang dari peredaran SERP (Search Engine Result Pages) Google. Atau lebih akrab disebut oleh para webm… Read More
  • Tempat Chat GratisTerkadang kita suka mengalami hal-hal yang membuat bosan untuk melakukan berbagai hal tak terkecuali bagi mereka yang tengah mengalami liburan atau tak ada kerjaan. Untuk mengisi waktu luang tersebut banyak diantara anda lebi… Read More