Rekayasa Perangkat Lunak

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Rekayasa perangkat lunak (RPL, atau dalam bahasa Inggris: Software Engineering atau SE) adalah satu bidang profesi yang mendalami cara-cara pengembangan perangkat lunak termasuk pembuatan, pemeliharaan, manajemen organisasi pengembanganan perangkat lunak dan sebagainya.

Sejarah

Istilah software engineering, pertama kali digunakan pada akhir tahun 1950-an dan sekitar awal 1960-an. Pada tahun 1968, NATO menyelenggarakan konferensi tentang software engineering di Jerman dan kemudian dilanjutkan pada tahun 1969. Meski penggunaan kata software engineeringengineering dari pengembangan perangkat lunak, banyak pihak yang menganggap konferensi tersebutlah yang menjadi awal tumbuhnya profesi rekayasa perangkat lunak dalam konferensi tersebut menimbulkan debat tajam tentang aspek

Related Posts:

  • AlgoritmaDari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Diagram Alur sering digunakan untuk menggambarkan sebuah algoritma. Dalam matematika dan komputasi, algoritma merupakan kumpulan perintah untu… Read More
  • 12 Tempat Wisata Wajib Orang ITSudah bukan rahasia lagi kalau kebanyakan penemuan atau pionir perusahaan TI, terutama di Amerika Serikat, dilakukan dalam garasi rumah atau kamar asrama. Karena itu, jangan heran kalau beberapa tempat dalam daftar berikut bu… Read More
  • Konsep Dasar IP Address Walaupun bagi para pengguna Internet umumnya kita hanya perlu mengenal hostname dari mesin yang dituju, seperti: server.indo.net.id, rad.net.id, ui.ac.id, itb.ac.id. Bagi komputer untuk bekerja langsung menggunakan info… Read More
  • Arsitektur Protokol Merupakan perangkat lunak dari jaringan komunikasi data Terdiri dari layer, protokol dan interface Jaringan diorganisasikan menjadi sejumlah level (layer) untuk mengurangi kerumitannya Setiap layer dibuat ber… Read More
  • Rekayasa Perangkat LunakDari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Rekayasa perangkat lunak (RPL, atau dalam bahasa Inggris: Software Engineering atau SE) adalah satu bidang profesi yang mendalami cara-cara pengem… Read More